SDK ( Software Developer Kits ) ini dibuat untuk memudahkan user Moota melakukan integrasi dengan API Moota Beberapa Fitur yang terdapat di SDK Moota :
- Menambah / Menghapus Mutasi
- Top up Point
- History Point
- Mengelola Tag mutasi
- Menambah / Menghapus IBanking
- Menerima Webhook dari Moota
- dan masih banyak lagi..
Jadi sekarang Kita bisa lebih mudah melakukan integrasi dengan API Moota tanpa banyak settingan CURL request ke moota. Hanya tinggal Install dan masukkan Token nya, untuk lebih lengkapnya bisa cek di Link berikut ini : https://packagist.org/packages/mootaco/moota-php-sdk