Tulisan Terbaru

Alasan Mengapa kita Harus Menyiapkan Dana Darurat
Kadang-kadang ada saja kejadian darurat di luar ekspektasi kita. Terkadang ketika keuangan sedang pas-pasan, ada saja biaya untuk ini dan itu. Kita tidak sengaja menyediakannya untuk hal-hal seperti investasi atau dana untuk pendidikan. Kita membuat peruntukan masing-masing secara terpisah.Terkait d...
Selengkapnya
Mengenal Teknik Upselling dan Penerapannya
Pernah merasa bahwa bisnis Anda seharusnya bisa menghasilkan lebih? Atau mungkin Anda merasa bahwa ada sesuatu yang kurang dari strategi penjualan Anda saat ini? Kita akan membahas tentang teknik penjualan yang mungkin belum Anda manfaatkan sepenuhnya, yaitu ‘Upselling’. Teknik ini bisa menjadi ...
Selengkapnya
Landing Page: Manfaatnya Untuk Bisnis
Pentingkah Landing Page untuk Bisnis? Tentu saja, optimalkan peluang bisnis dengan menjangkau pelanggan lebih luas menggunakan website page. Nah, karena itu kali ini kita akan membahas tentang apa itu dan manfaatnya untuk bisnis. Yuk, simak baik-baik! 1. Pengertian2. Mengapa Sebuah Brand Perlu Membu...
Selengkapnya
10 Tips Libur Lebaran Dalam Merencanakan Keuangan
Libut Lebaran sebentar lagi nih, sudah ada rencana liburan kemana Sobat cuan? sudah siap belum dengan rencana keuangannya? Jangan sampai gara-gara liburan, dompet kita jadi kering kerontang ya. Nah, kali ini kita akan membahas 10 tips merencanakan keuangan untuk libur Lebaran. Yuk, simak baik-baik!...
Selengkapnya
Modal Usaha: 7 Tips Paling Realistis Mendapatkannya
Biasanya, persoalan klasik yang dialami saat hendak memulai membangun bisnis baru adalah sumber dana atau biasa disebut modal usaha. Apapun jenis usahanya, dan seberapa pun ukurannya, tak ada yang terlepas dari urusan modal. Membangun bisnis baru seringkali membutuhkan modal. Namun, jangan biarkan m...
Selengkapnya
9 Usaha Dengan Modal Paling Realistis 2024
Modal, Pernah dengar ‘Usaha Modal Kecil’. Jadi, apa itu Modal Usaha? Modal usaha adalah dana yang digunakan untuk memulai atau mengembangkan usaha. Dengan menggunakan modal yang tepat, Anda bisa memastikan bahwa usaha Anda berjalan dengan lancar dan mampu menghasilkan keuntungan. List Usaha Deng...
Selengkapnya
Cara Membuat Sales Funnel Dengan Mudah
Sales funnel merupakan cara ampuh untuk menarik minat konsumen dalam bisnis online. Bagaimana tidak, dengan strategi ini, Anda dapat membuat calon pelanggan yang awalnya hanya iseng mampir ke lapak, menjadi tertarik untuk membeli produk, bahkan melakukan repeat order. Namun sayangnya, masih banyak p...
Selengkapnya
Lakukan 5 Perencanaan Dana Pensiun Ini
Simak 5 perencanaan dana pensiun ini sebelum Anda benar-benar memutuskan untuk 'Pensiun' dikemudian hari. Mungkin Sobat Cuan akan menjawab, “Masih lama. Sepuluh atau dua puluh tahun lagi.” Tapi, kita semua tahu betapa cepatnya waktu berlalu. Bekerja terasa seperti sekejap, dan tiba-tiba, masa pe...
Selengkapnya
Belanja Impulsif: Bijakkah Kita Ketika Berbelanja?
Sobat Cuan, pernah nggak sih kamu lagi asyik jalan-jalan di Mall tanpa niat belanja, eh malah pulang bawa banyak belanjaan? Atau mungkin saat kita ke swalayan cuma mau beli bahan masak, tapi pas pulang malah bawa barang yang nggak ada di daftar belanja? Pasti pernah kan, Sobat Cuan? Nah, itu namanya...
Selengkapnya
Moota merupakan aplikasi untuk pengecekkan mutasi dan saldo rekening Anda, dimana mutasi rekening Anda kami dapatkan dari akun iBanking Anda.
Office
Jl. Sunda, No 85, Kel. Kb. Pisang, Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung, Jawa Barat 40112
Workshop
Jl Terusan Cikutra Baru No. 3B Kel. Neglasari Kec. Cibeunying Kaler Bandung
Download Moota di
2023 © All rights reserved
linkedin facebook pinterest youtube rss twitter instagram facebook-blank rss-blank linkedin-blank pinterest youtube twitter instagram