Kode unik adalah tiga digit angka terakhir pada nominal mutasi, yang dimana di webhook digunakan supaya sistem kami dapat memilah data mutasi Anda secara rinci sesuai range kode unik yang disetting.
Apabila kode unik disetting range 300 - 500, maka sistem hanya akan mengolah mutasi dengan kode unik tersebut, contoh nominal : Rp18.300,00, Rp2.310,00, Rp5.410,00, Rp25.499,00 dst
namun agar semua mutasi dapat terbaca oleh sistem maka bisa di set pada range kode unik 1-999 atau 0-999 (jika ada 0 maka nominal yg tanpa kode unik juga akan diolah oleh sistem)